Pengertian Inheritance (Pewarisan) adalah salah satu bentuk penggunaan kembali perangkat lunak dimana suatu kelas baru dibuat dari kelas yang sudah ada dengan memakai variabel data fungsi (method) dari kelas yang sudah ada tersebut serta menambah atribut/pelaku yang baru, kelas baru otomatis memiliki variabel atau fungsi yang dimiliki kelas asal.
Contoh program :
KomunitasUniversitas.java
public class KomunitasUniversitas
{
procted String Nama :”UDINUS” ;
procted String Alamat : “JL.Nakula 1” ;
public void tampil informasi ( )
{
System.out.println (“Nama = “Nama) ;
System.out.println (“Alamat = “Alamat);
}
}
Pegawai.java
public class Pegawai extends KomunitasUniversitas
{
private int pegawai = 456 ;
private int gajipegawai = 1000000 ;
public void tampil NomorIdentitas ( )
{
System.out.println (“Nomor Pgw = +“nopegawai) ;
}
}
Hirarki.java
public class hirarki
{
public static void main (String args [ ] )
{
pegawai p = new pegawai ( );
p.tampilinformasi ( ) ;
p.tampilnoidentitas ( ) ;
}
}
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
bagus gan .. :)
BalasHapusMasasih gan injin shraye ya
BalasHapusmasih ada yang salah gan
BalasHapusseharusnya : - procted => protect
- public void tampil informasi => public void tampilInformasi
- System.out.println("Nama = "Nama); => System.out.println("Nama = "+Nama);
- System.out.println("Nomor Pgw = +"nopegawai); => System.out.println("Nomor Pegawai = "+nopegawai);
sorry bukan maksud apa"
cuma mau koreksi menurut sepengtahuan saya aja kok :)
kalo boleh follow blog gue juga donk ;)
http://harpiestworld.blogspot.com/